Aplikasi Edit Video Android

Edit Video Android

Kalau dulu mengedit Video harus menggunakan laptop maka sekarang ini bisa memakai HP, jadi lebih simple untuk yang sekarang dari yang dulu, karena ada banyak aplikasi Edit Video di Android kalian semua.

Jadi karena banyak orang yang suka editing Video sekarang ini bermunculan aplikasi-aplikasi yang untuk mengedit Video yang ada di play store seperti Youcut dan lain-lain, jadi aplikasi ini memiliki fitur yang cukup mumpuni.

Apakah itu aplikasi Edit Video

Sekarang ini ada banyak aplikasi yang membutuhkan Video seperti TikTok, You Tube, jadi agar Videonya tidak monoton harus di Edit dulu dan mengedit itu membutuhkan aplikasi yang memiliki fitur cukup untuk membuat Video.

Pasti kalian mau mendapatkan aplikasi ini dengan gratis dan saat ini aplikasi yang gratis dari segi fiturnya tidak kalah dari yang harus membayar.

Nama-nama aplikasi Edit Video yang ada di Android

Kami akan membahas aplikasi Edit Video smartphone yang tanpa yang sudah kami lansir dari makechange.id.

1. Aplikasi Edit Video Youcup

Youcup merupakan aplikasi untuk mengedit Video yang memiliki banyak fitur yaitu transisi, cut, slide show, merge and trims, dan masih ada yang lainnya.

Bagusnya aplikasi ini adalah bisa menyimpan Video di galeri kalian tanpa ada nama aplikasinya.

2. Mivo Video

Aplikasi ini adalah untuk mengedit foto menjadi Video. Dan kalian bisa menggabung-gabungkan foto lalu kalian bisa memasukkan slide show untuk menjadikan Video, jadi kalian bisa juga editing Video biasa bisa juga di tambahkan foto.

3. Video Leap

Video Leap juga memiliki fitur yang cukup mumpuni untuk Edit Video. Dan fiturnya itu seperti green screen, chroma kay, Jadi aplikasi seperti ini yang di gunakan editor pro karena fiturnya cukup lengkap.

4. Aplikasi Video Editing dan Maker

Video Editing dan Maker merupakan aplikasi untuk mengedit, jadi kalau kalian mau membuat Video dengan aplikasi ini kalian bisa menambahkan detail seperti emoji, stiker, tulisan dan efek yang menurut kalian cocok untuk di gunakan.

5. Aplikasi Edit Video HP Funimate

Kalian pasti ingin kelihatan seperti Editor professional, kalian  bisa menggunakan aplikasi Funimate Video yang kamu buat pasti memuaskan dan bisa langsung di unggah ke jejaringsosial.

Aplikasi ini juga mempunyai fitur seperti transisi, add Video, setiker, animasi, dan masih ada yang lainnya.

6. Aplikasi Edit Video capcut

Kalian pasti sudah tidak asing dengan nama aplikasi capcut ini karena ada banyak orang yang menggunakannya seperti tiktokers.

Capcut ini bisa di gunakan untuk kalian yang pertama kali mengedit Video karena aplikasi ini mudah untuk di pelajari.

7. Aplikasi Edit Foco Video

Foco Video ini yang menyediakan kurang lebih 4000 templat editan gratis. Dan aplikasi ini juga yang ada di HP tanpa watermark.

Aplikasi ini cocok di gunakan para tiktokers karena memiliki efek seperti 3D effect, juga ada efek lain-lain.

8. Gocut aplikasi Editing Video

Gocut ini Video Editing efek yang terkenal di kalang anak muda jaman sekarang yang memiliki hobi mengedit Video.

Gocut merupakan aplikasi Edit Video yang memiliki fitur mirip-mirip seperti aplikasi Video Editing lainnya. Baca juga Alight motion pro.

Kesimpulan

Kami sudah meletakkan 8 aplikasi Edit Video yang ada di Android, dan dengan kami yang sudah membahas fitur yang ada di aplikasi ini kalian bisa menyelesaikan mengedit Video dengan mudah.

 

Aplikasi Edit Video Android

Anda telah membaca artikel tentang "Aplikasi Edit Video Android". Semoga bermanfaat serta menambah wawasan dan pengetahuan. Terima kasih.

Rekomendasi artikel lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *